. . .

Welcome to my little blog. I just want to share some notes. Notes about me, my blog, and all the things I loved. I loved Taiwanese drama, Chinese drama, and mandarin songs. If you already read my post, leave your COMMENT and VOTE please. I need your opinion to be better. (^.-)/
If you want to request some notes, you can send me email, or contact me in social network. I active in IG account @lintang_ns . I'm waiting for you! \(^.^)/ Oh ya, don't forget to DM me! ^^

Friday 22 April 2022

Aplikasi Nonton Drama China yang Aku Gunakan .

Yoyoyo~
Siang hari ini cerah, gak tahu nanti sore. Kalau pengyoumen gimana? Adakah hati yang sedang rindu? wkwkk



Dua minggu lagi lebaran, udah suasana liburan. Enaknya liburan di rumah nonton drama, bisa di rapel sampai episode terakhir. Nah kali ini aku mau berbagi info, aplikasi apa aja yang sering aku gunakan untuk nonton drama. Yukkss

1. WeTV

Aplikasi satu ini emang sudah banyak banget yang tahu dan drama yang ditayangkan juga banyak, cukup update juga. Drama-drama on-going lumayan ngikutin juga. Cakep. Kenapa ku suka WeTV karena drama Taiwan yang terkenal ada disini. Seperti The Missing Half, dan Before We Get Married. Cara berlangganannya juga mudah, hanya 40rb. Jika tidak ingin VIP, banyak juga drama-drama yang full gratis. Contohnya saja, Amensalism dan When We Are Young. Sekarang aku lagi ngikutin drama China daratan yang berjudul Midsummer Full of Love (Full House versi China).

2. iQiyi

Nah kalau aplikasi yang ini drama Taiwannya dikit, tapi yang bikin yg masih nyimpen aplikasi ini adalah Variety Show nya lumayan lengkap. Walau gak ada subtittlenya wkwkk. Selain drama dan film china daratan yang lumayan lengkap, ada juga anime yang lumayan lengkap. Sebut aja One piece yang udah 1000 episode lebih, di iQiyi ada lho. Ada juga anime SPYxFamily yang lagi berseliweran di IG. Aku terakhir nonton My Love 2021 di iQiyi. Sekarang aku lagi bingung antara nonton Fall in Love with a Scientist, atau Somewhere Only We Know. Oh ya, iQiyi ini tidak dompet friendly ya. Karna hampir semua videonya VIP. Tapi harganya kirang lebih sama dengan weTV yaitu 40rb.

Nah, kalau pengyoumen suka nonton dari aplikasi apa? 





2 comments:

  1. Rekomendasi aplikasi nonton film/movie China kak,

    ReplyDelete
    Replies
    1. Selain 2 applikasi diatas, belom nemu lagi yg lain

      Delete

Hello, Pengyoumen~
I'd like to say thank you for visit my little blog, read my notes. Hope we can be friend although we aren't face to face. Please enjoy. If any question or comment you want me know, write here (^.^)/
Teman-teman sebangsa dan setanah air~
Kalau kalian ada pertanyaan yang masih terpendam dalam hati, tentang blog mini milikku atau ingin lebih tahu tentang dunia mandarin lovers. silahkan tulis disini. <(~,^)/
-
Don't forget to write your name,
Tinggalkan namamu, buat arsip. Hehehee~